Penyuluhan Metode K3 dalam Penurunan Zero Accident di Wilayah UKM di Kabupaten X

Penulis

  • Dewi Zuniawati STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung
  • Angga Miftakhul Nizar STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung
  • Poppy Farasari STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung
  • Aesthetica Islamy STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung
  • Yitno STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung
  • Suharyoto STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung
  • Anis Murniati STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung
  • Eny Masruroh STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung

DOI:

https://doi.org/10.35584/reinforcementanddevelopmentjournal.v3i2.177

Kata Kunci:

Zero Accident, Penyuluhan, K3

Abstrak

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat merupakan salah satu bentuk Tri Dharma Perguruan Tinggi yang harus dilaksanakan oleh dosen. Kegiatan pengabdian masyarakat menggunakan konsep pelatihan, peserta selain diberi penjelasan teoritis juga disertai contoh penerapan standar K3 di lingkungan kerja yang diperlihatkan secara visual serta praktek penanganan terhadap bahaya yang mengancam K3. Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) merupakan upaya kita untuk menciptakan lingkungan kerja yang sehat dan aman, sehingga dapat mengurangi probabilitas kecelakaan kerja /penyakit akibat kelalaian yang mengakibatkan demotivasi dan dan defisiensi produktivitas kerja. Menurut UU Pokok Kesehatan RI No. 9 Th. Hasil dari kegiatan tersebut adalah antara lain peserta lebih waspada terhadap ancaman bahaya di tempat kerja, mampu melindungi dan memelihara K3 sehingga kinerja dapat meningkat, memastikan sumber produksi terpelihara dengan baik. Secara umum kegiatan pelatihan memberikan pengetahuan dalam program zero accident kepada karyawan dalam penerapan K3, diharapkan akanĀ  membangkitkan semangat mereka untuk menerapkan di tempat kerja nantinya sehingga tercapai kecelakaan nihil atau zero accident

Unduhan

Diterbitkan

2024-06-10

Terbitan

Bagian

Currrent Issue (June 2024)